Senin, 23 Februari 2015

Daehan Minguk Manse 's 2015 Calendar

Tepatnya di Return of Superman episode 55-56, kita bisa melihat behind the scene pembuatan kalender 2015 Daehan, Minguk, Manse. Butuh perjuangan untuk memakaikan mereka baju tradisional korea karena mereka kerap lari kesana kemari dan gak bisa tenang.
Akhirnya Song Il Kook menontonkan video Pororo kepada mereka dan trik ini cukup berhasil untuk membuat mereka tenang. Ada-ada saja ya Song Triplets ini. 
Ini nih behind the scene mereka bisa fokus ke kamera. 
Padahal sebenarnya mereka nonton video Pororo. Hihi lucu sekali ya 


Pas foto diatas diambil, secara tidak disadari Manse memegang erat tangan kedua abangnya. Dan hal ini membuat sang ayah terharu karena hal ini menggambarkan jelas bahwa mereka bertiga memang tidak bisa dipisahkan. Jika salah satu dari mereka ada yang 'hilang', pasti mereka saling mencari loh. Lucu banget ya ☺☺☺


Dan ini dia Kalender 2015 Daehan Minguk Manse ❣❣❣
Gemes banget ya liat mereka berpose gini ツツツ




Tidak ada komentar:

Posting Komentar